Berlanggan Via Email
My Friend
Beda Blog Nofollow Dengan Dofollow
Mungkin sebagian teman blogger ada yang tidak tahu blog Nofollow atau Dofollow ,Nofollow atau Dofollow yaitu istilah dalam website , Disini saya akan berbagi apa Beda Blog Nofollow Dengan Dofollow .
- Nofollow:
Kelebihan Blog Nofollow
- Aman dari gangguan spam yang ditinggalkan oleh pencari backlink.
- Lebih disukai oleh search engine seperti Google.
- Bisa memudahkan blog tersebut menjadi SEO Friendly .
- kebanyakan visitor hanya menggunakan blog atau web tersebut sebagai sarana buat pencari informasi
- Minim pemberi komentar kecuali blog postingan blog tersebut berguna dan berbobot.
- Dofollow:
Kelebihan Blog Dofollow
- Sangat disenangi oleh para blogger untuk mendapatkan backlink secara mudah.
- Mudah meningkat pengunjung yang meninggalkan komentar.
- Cepat meningkat kan pengunjung sesama blogger .
- Pada kotak komentar bisa menyerupai spam tapi bukan spam.
- Bisa menurunkan pagerank langsung drastis.
- Kotak komentar kebanyakan meninggalkan backlink yang dapat menurunkan SEO Blog tersebut.
Semua pilihan Nofollow atau Dofollow itu tergantung sobat yang jelas keduanya mempunyai kelebihan dan kekurangan , semoga artikel ini bermanfaat dan berguna
Klik tombol berbagi :
Artikel Terkait DenganBeda Blog Nofollow Dengan Dofollow : Blog tutorial
Label:
Blog tutorial
2 komentar:
- Hasbi Htc mengatakan...
-
Thanks atas penjelasanya mas hengki saelah, sangat bermanfaat buat saya yang masih butuh belajar dan belajar mengenai Blog
- 1 Oktober 2012 pukul 07.03
- blog rangga mengatakan...
-
sama-sama mas yang juga telah berkunjung juga ke blog ini , sukses selalu buat mas hasbi htc dan kita juga saya masih dalam tahap belajar , dan saya bersyukur dan tersanjung karena blog ini bermanfaat buat orang lain , sekali lagi saya ucapkan terima kasih buat mas....
- 1 Oktober 2012 pukul 07.45
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Label
- Blog tutorial
- Pernak Pernik Blog
- tips dan trik blog
- Widget
- Ragam Efek Blog
- tutorial komputer
- Blog Tools
- Tips Trik SEO
- tips trik Facebook
- Berita Terbaru
- Komputer Sofware
- Tutorial Photoshop
- Sofware Tools
- Tukar Link /Link Excange
- berita
- Download Mp3
- My Blog Tools
- Security
- Social Network
- Software (Musik)
- Curhat
- Internet
- Kajaiban Alam
- koto sani