Berlanggan Via Email

Enter your email address:

My Friend

Cara Menghilangkan Tanda Kunci/Quick Edit Pada Blog

Cara Menghilangkan Garis Bawah Pada link Blog itulah judul post sebelum nya dan pada postingan kali ini masih seputar cara menghilangkan yaitu Cara Menghilangkan Tanda Kunci/Quick Edit Pada Blog dan supaya tidak ada kesalahan , saya akan menjelaskan sedikit tentang fungsi tanda/icon kunci dan obeng di blog.

 Tanda kunci dan obeng pada blog memang berguna untuk mempermudah kerja seorang blogger dalam mengedit seperti editing layout, posting, atau page element pada blog dengan cara tinggal klik tanda/icon kunci dan obeng tanpa harus masuk dulu ke dasbor blog .

Tapi terkadang menurut kita tanda itu mengganggu tampilan blog seperti karena tanda itu sekali-sekali muncul pada pada blog walaupun sudah kita sudah keluar atau log out dari blog dan disini saya berbagi supaya tanda itu tidak tampil lagi pada blog solusi nya adalah dengan Cara Menghilangkan Tanda Kunci/Quick Edit Pada Blog dengan cara sebagai berikut :
  • Login dulu ke Blogger.
  • Pilih Template .
  • Edit HTML .
  • Centang expand widget template .
  • Lalu cari kode ]]></b:skin> dengan menekan Ctrl+F pada keyboard untuk memudahkan pencarian .
  • Letakan kode di bawah ini diatas/sebelum kode ]]></b:skin>
    .quickedit { display:none; }
  • Lalu simpan hasil edit nya .
Lihat hasil nya kalau berhasil langkah diatas jangan lupa tinggal kan komentar nya di  ya ..! dan kalau tidak berhasil berikan lah pertanyaan dan saran melalui form komentar ........
Klik tombol berbagi :

1 komentar:

piraz beha mengatakan...

saya sudah coba dan hasilnya mantap....... iconnya hilang.
tapi kenapa iconnya masih terdeteksi ketika cek seo blog di https://chkme.com. mohon petunjuknya... gan..
terima kasih sebelumnya.